Senin, 20 Februari 2017

Dawet Ayu dan Bakso Terenak di Banjarnegara

Dawet Ayu khas Banjarnegara Jawa Tengah dan Baksonya yang ada ketupatnya, ternyata memang enak sekali. Bakso dan Es Dawet Ayu merupakan kombinasi makanan untuk kuliner yang sungguh segar. Dan jika ingin tahu dimana Es Dawet Ayu dan Bakso Banjarnegara yang rekomended dan tentu saja paling enak?
Inilah Bakso dan Es Dawet Ayu Asli Banjarnegara yang paling jos. Datang saja ke Jalan Dipayuda Banjarnegara. Letaknya di utara Jalan dekat pasar, Pom Bensin tengah Kota Banjarnegara ke utara, pertigaan ke kanan (satu arah), Hotel Garuda, Bappeda Banjarnegara terus saja, sebelum pertigaan 300 meteran di sebelah kiri jalan ada Es Dawer Ayu Hj. Munarjo Rejasa,. Rasakan sendiri kenikmatannya.

Ini foto-fotonya Es Dawet Ayu Hj. Munarjo Rejasa Banjarnegara dan Baksonya:








Peta Es Dawet Ayu Paling Enak di Banjarnegara:




Tidak ada komentar:

Posting Komentar